Install Windows : Cara Membuat bootable Flashdisk November 2014

Windows didalam USB flashdisk | Install Windows : Cara Membuat bootable FlashdiskUntuk membuat flashdisk windows yang bootable tidak bisa dengan kopi paste isi cd windows lalu dimasukkan kedalam flashdisk.

Tetapi membutuhkan software khusus seperti Flashboot yang akan membuat USB flashdisk menjadi bootable sekaligus mengkopikan file installasi windows ke dalam flashdisk.

Sebelumnya siapkan dulu software berikut ini:
Silahkan !!!.

  1. Download software HPUSBDisk.exe untuk memformat flashdisk.
  2. Download Flashboot 2.0b portable untuk mengcopi file windows xp kedalam flashdisk
  3. Siapkan cd installasi windows xp, atau file iso-nya jika belum punya file image(iso) silahkan lihat artikel membuat iso file dari cd/dvd windows xp.
  4. Masukkan/ tancapkan flashdisk ke komputer, ingat !! sebelumnya backup data penting didalam flashdisk, lalu jalankan program HPUSBDisk.exe untuk memformat flashdisk. Lalu formatlah flashdisk dengan software HPUSBDisk.exe. Pilih file system FAT32 untuk format flashdisk.
  5. Jalankan Flashboot 2.0b portable.exe.
  6. Setelah program terbuka, klik "Next".
  7. FlashBoot Main Menu
  8. Muncul pilihan FlashBoot Main Menu, lalu klik menu CD -> USB
  9. Kemudian pilih drive cd/dvdroom yang sudah berisi Windows XP CD, atau pilih opsi "Image file".
  10. Jika ingin mengambil dari file iso yang sudah dibuat dengan program iso maker lalu klik Next.

  11. Pilih sumber file
  12. Setelah itu keluar pilihan skenario, pilih Convert Windows XP/2000 Installation CDlalu klik " Next " lagi.

    Convert Windos XP/2000 Installation CD
  13. Kemudian pilih drive Flashdisk, Selanjutnya klik Next lagi.
  14. Masukkan pada Volume label terserah, dan file system pilih FAT32 , klik Next.
  15. Volume label
  16. Lalu klik tombol "Format Now" untuk memulai proses pembuatan Windows XP Flashdisk.
  17. Tunggu proses format dan copy file Windows sampai selesai, sampai muncul Complete successfully and Click OK to Exit.

Selamat mencoba semoga bermanfaat.


Terima Kasih Telah Berkunjung ke Web Lowongan Kerja Resmi Terbaru ini. Anda dapat menerima Info Rekrutmen Karir Terbaru dari Perusahaan BUMN, BANK, CPNS dan Perusahaan lainnya dengan KLIK and FOLLOW Akun Google+ dibawah.

Install Windows : Cara Membuat bootable Flashdisk Title : Install Windows : Cara Membuat bootable Flashdisk
Updated at : Thursday, February 02, 2012
Posted by :