Cara Mengirim Surat Lamaran Lowongan Kerja Terbaru Via Email November 2014
Jika sebelumnya kita sudah membaca dan membahas tentang Contoh Surat Lamaran Lowongan Kerja Terbaru Via Email. Kali ini kita akan melanjutkan ke tahap selanjutnya yaitu Cara mengirim surat lamaran lowongan kerja terbaru via email. Ya, jika kita sudah membuat surat lamaran kerjanya dan hati kita merasa yakin bahwa tidak ada yang perlu diperbaiki lagi. Cara memastikannya, silahkan cek lagi keseluruhan dari surat lamaran kerja anda, apakah masih kurang alamat, posisi pekerjaan, bahkan mungkin ada kesalahan kecil yang bisa membuat tidak diterima seperti kurang titik, koma dan teman - temannya. Jika sudah siap, mari kita menyimak Cara Mengirim Surat Lamaran Lowongan Kerja Terbaru Via Email.
Terima kasih sudah berkunjung ke Lowongan Kerja Terbaru, Untuk mendapatkan Info Lowongan Kerja Terbaru silahkan Klik Lowongan Kerja Terbaru 2014.
- Kamu harus menyediakan File Document yang diperlukan dalam bentuk SCAN.
Tips : sebaiknya ukurannya di Compress (dikurangi ukurannya) dahulu supaya hemat space, Untuk mengetahui cara mengurangi ukurannya silahkan baca Cara Mengoptimalkan Ukuran File Surat Lamaran Kerja. Berikut ini FILE DOCUMENT yang biasanya dibutuhkan :
- Surat Lamaran Kerja (Biasanya dalam bentuk File Microsoft Word, jika kamu tidak menulis langsung surat lamaran kerja tersebut di Email langsung).
- KTP.
- Ijazah.
- Paklaring (Surat Referensi), jika pindah kerja.
- SKCK.
- CV atau Daftar Riwayat Hidup.
- Pas Foto 4 x 6.
- Masuk Email sobat dan silahkan sobat pilih apakah ingin menulis surat lamaran kerja langsung di email atau jika tidak di email langsung, maka uploadlah surat lamaran kerja kamu dalam bentuk Microsoft Word dari komputer ke email.
- Masuk ke halaman tulis pesan Email, isilah bagian alamat Email yang dituju dan Subjek (Judul). Kemudai Klik Icon yang ditandai untuk mengupload File Document.
- Silahkan Pilih File Document satu persatu atau sekaligus.
- File Document sudah terupload, saatnya kamu mengirimnya, dengan klik tombol SEND / KIRIM. Perhatian, pastikan terlebih dahulu apakah alamat email tujuan dan subjek (Judulnya) sudah benar apa belum?.
- Selesai, saatnya kamu berdo'a semoga lamaran kerjanya diterima ^_^ .
Terima kasih sudah berkunjung ke Lowongan Kerja Terbaru, Untuk mendapatkan Info Lowongan Kerja Terbaru silahkan Klik Lowongan Kerja Terbaru 2014.
Terima Kasih Telah Berkunjung ke Web Lowongan Kerja Resmi Terbaru ini. Anda dapat menerima Info Rekrutmen Karir Terbaru dari Perusahaan BUMN, BANK, CPNS dan Perusahaan lainnya dengan KLIK and FOLLOW Akun Google+ dibawah.
Title :
Cara Mengirim Surat Lamaran Lowongan Kerja Terbaru Via Email
Updated at : Tuesday, March 04, 2014
Posted by :
Updated at : Tuesday, March 04, 2014
Posted by :